Blogger Nusantara Blogpreneur Indonesia

Sebagai seorang Blogpreneur selayaknya tau dengan Blogger Nusantara Blogpreneur Indonesia, yang nantinya akan mengadakan acara kopi darat alias kopdar 1000 Blogger pada tanggal 28-29-30 Oktober di Sidoarjo. Bermacam kegiatan akan diadakan terlebih tentang blogpreneur, diantara lomba yang diadakan itu lomba icon, lomba logo dan lomba semi SEO (Blogger Nusantara Blogpreneur Indonesia) dan banyak lagi acara lainnya.

Blogger Nusantara Blogpreneur Indonesia

Blogger Nusantara Blogpreneur Indonesia, merupakan sebuah wadah tempat berkumpulnya para Blogger Nusantara. Karena Bogger Nusantara berupa paguyuban blogger lintas daerah di Nusantara ini. Paguyuban dari asal kata "guyub" yang berarti "rukun". Setiap blogger pasti memiliki harapan tentang "kerukunan blogger" itu. Bahkan setiap kita mempunyai mimpi yang harus digapai. Dan tidak ada salahnya ketika kita bermimpi tentang paguyuban blogger ini.

Hopes and dreams have started to be realized. Beginning with the intention Indoensia bloggers gathered in one place, one time, one spirit and a moment that called Kopdar 1000 Blogger of the archipelago. When kopdar reason, We can begin to show first Footsteps to materialize the dream and ideal community bloggers archipelago, Blogger Nusantara Blogpreneur Indonesia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar